Kamis, 04 Agustus 2016

Manfaat Bawang Putih untuk Kesehatan

Bawang putih adalah tanaman dari gen Allium yang memiliki nama Latin Allium sativum L. Bagian tanaman yang digunakan adalah umbinya, biasanya untuk bumbu masakan tradisional. Sama seperti bawang merah keduanya diibaratkan sebagai pasangan serasi yang wajib hadir sebagai penyedap makanan.
 Manfaat bawang putih untuk kesehatan

kandungan zat gizi dan fitonutrien;

  1. Vitamin A, B, dan C
  2. Belerang, fosfor, dan zat besi
  3. Minyak asiri 

Manfaat untuk kecantikan 

  1. Menghaluskan kulit
  2. Menyembuhkan jerawat
  3. Menyembuhkan penyakit kulit seperti eksim,panu

Manfaat untuk Kesehatan 

  1. Menurunkan tekanan darah tinggi
  2. Menurunkan kadar kolestrol dalam darah
  3. Antioksidan dan antikanker